Pentingnya Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut
# Pentingnya Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut Kesehatan gigi dan mulut seringkali dianggap sepele, padahal sangat penting untuk menjaga kesehatan tubuh secara menyeluruh. Mengapa penting menjaga kesehatan gigi dan mulut? Karena mulut adalah pintu gerbang utama kedalam tubuh. Apapun yang masuk kedalam tubuh misalnya makanan …